Koleksi Umum
Manajemen Risiko
Buku manajemen risiko ini merupakan bahan kuliah yang dapat dijadikan mahasiswa untuk dapat mempelajarinya dengan mudah. Buku ini terdiri dari 12 bab yang disusun secara sistematis yang materinya mencakup tentang konsep risiko; Manajemen Risiko; Identifikasi Risiko; Pengukuran Risiko; Perusahaan Asuransi; Pendekatan Kualitatif dalam Pemilihan Metode Penanganan Risiko; Pendekatan Kuantitatif dalam Pemilihan Metode Penanganan Risiko Eksposure Kerugian terhadapn Pendapatan; Aplikasi Manajemen Risiko.
Tidak tersedia versi lain